Selasa, 21 Juli 2009

Pengebom Hotel Marriott Lewati "Metal Detector" dengan Tenang

Selasa, 21 Juli 2009 | 08:46 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com — Ada data terbaru mengenai tindakan teroris yang meledakkan dua hotel mewah, JW Marriott dan Ritz-Carlton, di Mega Kuningan, lima hari lalu. Pelaku bom bunuh diri di Marriott yang diyakini sebagai Nur Said ini melewati pemindai logam (metal detector) dengan tenang.
Barang-barang bawaannya pun diperiksa petugas keamanan, tetapi ia lolos tanpa dicurigai. Adapun seorang pengebom di Hotel Ritz-Carlton sempat salah menyebut nomor kamar saat ditegur petugas. Namun, ia nekat masuk ke restoran, kemudian memesan kopi sebelum meledakkan bom. seterusnya.....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar